Tes statistik dua sampel digunakan bila peneliti ingin menentukan apakah :
- - Dua perlakuan tidak sama atau
- - Apakah sutu perlakuan “lebih baik” daripada perlakuan yang lain.( Kelompok yang telah mengalami perlakuan dibandingkan dengan kelompok yang belum mengalaminya, atau dengan kelompok yang mengalami perlakuan lain )
Bentuk Uji :
1. Uji dua sampel berpasangan ( Related two sample )
- Uji Mc-Nemar ---> skala nominal
- Uji Tanda (Sign Test) ---> paling tidak skala ordinal
- Uji Pasangan Tanda Wilcoxon ---> paling tidak skala ordinal
Uji dua smpel berpasangan digunakan jika :
- Data berpasangan
- Satu individu diamati dua kali ( satu sampel )
- Jenis data interval atau rasio (non-free distribution)
- Padanannya pada statistika parametrik adalah paired t test
2. Uji dua sampel tidak berpasangan ( Independent two sample )
- Uji Fisher ---> skala nominal
- Uji Chi Kuadrat ---> skala nominal
- Uji Mann Whitney ---> paling tidak skala ordinal
- Uji Kolmogorov-Smirnov ---> paling tidak skala ordinal
- Uji Mann Whitney-Wilcoxon ---> paling tidak skala ordinal
Uji dua sampel tidak berpasangan digunakan jika :
- - Tujuan penelitian komparasi (perbandingan)
- - Dua Sampel
- - Data untuk interval/rasio (non-free distribution), ordinal/nominal
- - Padanan di parametrik t-independent two sample test
Sumber : Buku Pegangan Stastika TakParametrik Statistika Fmipa UNPAD. ^^
x
vf
Tidak ada komentar:
Posting Komentar